Kamis, 22 Desember 2022

CONTOH RPP DAN CARA UNGGAH KE APLIKASI GURU BERBAGI

RPP adalah singkatan dari Rencana Pelaksanaan pembelajaran. Dalam pedoman umum pembelajaran kurikulum 2013 disebutkan bahwa rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) adalah rencana pembelajaran yang dikembangkan secara rinci dari suatu materi pokok atau tema tertentu yang mengacu pada silabus.

RPP disusun sesuai dengan skenario guru yang akan menyampaikan pelajarannya. RPP tidak disarankan untuk copy paste, karena RPP yang kita unduh belum tentu sesuai dengan keinginan guru yang akan menyampaikan pelajarannya, dan belum tentu pula sesuai dengan karakter siswa yang akan dihadapi. 

APLIKASI RPP SILABUS PROTA PROSEM

RPP harus mengikuti apa yang akan kita rencanakan, bukan sebaliknya, kita yang mengikuti aturan RPP. Susunlah RPP sesuai dengan keinginan kita tanpa harus mengubah konsep penyusunan RPP. Adapun untuk melaksanakan simulasi mengajar, biasanya RPP disusun dengan durasi yang terbatas, maka penyesuaian penyampaian materi harus mengukur waktu dan ketersampaian materi pelajaran. Dalam melaksanakan simulasi mengajar pada program guru penggerak, biasanya dilaksanakan secara Imajiner. Kita harus berusaha untuk interaktif, seolah siswa berada dihadapan dengan guru.

Adapun contoh RPP dapat diunduh pada tautan berikut:

Unduh Contoh RPP

KLIK JUGA CARA DAFTAR GURU PEGGERAK :

 CARA DAFTAR CGP

Stelah membuat dan menyusun RPP maka untuk dapat diunggah pada menu proses pendaftaran guru penggerak tahapannya adalah sebagai berikut :

1. Buka chrome dan ketik https://ayoguruberbagi.kemdikbud.go.id/ pada browser


2. Klik "masuk" pada menu pojok kanan atas

3. Masukkan akun simpkb anda berikut passwordnya, kemudian klik "Masuk"

4. Klik "Ikut Berbagi"


5. Pilih dan Klik "RPP Saya"



6. Pilih "Tambah Data" pada pojok bagian kanan atas berwarna kuning


7. Baca dan Centang Perstujuan Informasi dan Klik "Saya Paham dan Setuju"


8. Buat gambar Ilustrasi (bebas sesuai keinginan tampilan logo profil yang mencerminkan RPP yang anda buat dengan menyesuaikan ukuran tampilan seperti foto profil layaknya foto profil medsos) 
Ukuran gambar yang diizinkan maksimal 1 MB. Apabila Anda tidak menambahkan gambar, maka akan kami sediakan Gambar Standar. Lengkapi judul, Deskripsi RPP, Jenjang, Tingkat Kelas, Mata Pelajaran, dan Kata Kunci RPP agar memudahkan orang lain dalam mencari RPP anda




9. Ubah RPP yang telah dibuat menjadi PDF 


10. Klik unggah



'' failed to upload. Invalid response: There was an error during the transport or processing of this request. Error code = 103, Path = /_/BloggerUi/data/batchexecute

UNGGAH SELESAI



Lanjut Cek Proses Pendafataran CGP
Pada Menu "Unggah Dokumen Penting" >> Pilih RPP >> Klik "Unggah"



Klik Sudah Punya RPP, maka RPP yang telah dibuat pada portal guru berbagi akan OTOMATIS terisi.
Semoga Bermanfaat,
SUKSES SELALU

REFERENSI ESAI : CONTOH ISI ESAI


Selanjutnya>>> https://jamilsaifulmenulis.blogspot.com/2022/12/skp-terbaru-2022-sesuai-permenpanrb.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih telah memberikan komentarnya

Rakor 17 Mei 2024

Undangan Rakor KS Lomba-lomba FLS2N Prov (daring) Unggah video maksimal 30 Juni 2024 OSN Uji coba 20 Mei Pelaksanaan tingkat kabupaten, 27-2...